Hari Pahlawan 2025 Jatuh pada Hari Senin, Siswa Libur atau Tidak? Cek Aturan Resminya

Nur Khotimah Suara.Com
Kamis, 06 November 2025 | 17:25 WIB
Hari Pahlawan 2025 Jatuh pada Hari Senin, Siswa Libur atau Tidak? Cek Aturan Resminya
Ilustrasi Hari Pahlawan (freepik)

Frasa "Pahlawanku Teladanku" mengingatkan kita untuk meneladani semangat perjuangan, sedangkan "Terus Bergerak, Melanjutkan Perjuangan" menjadi ajakan agar kita terus berkarya, berinovasi, dan menjaga persatuan demi kemajuan bangsa menuju Indonesia Emas 2045.

Sementara itu, logo resmi Hari Pahlawan 2025 juga sarat makna. Logo tersebut menampilkan figur manusia yang melangkah maju dengan membawa Bendera Merah Putih, melambangkan semangat estafet perjuangan dari generasi ke generasi.

Warna merah melambangkan keberanian dan tekad, sedangkan warna biru mencerminkan ketulusan dan optimisme. Perpaduan tersebut menggambarkan semangat dan niat kuat untuk terus berjuang demi kemajuan Indonesia.

Demikianlah penjelasan lengkap terkait apakah siswa libur di Hari Pahlawan 2025 menurut SKB 3 Menteri. Semoga membantu.

Kontributor : Dini Sukmaningtyas

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI