3 Cushion Mengandung Hyaluronic Acid untuk Usia 40-an, Bisa Samarkan Garis Halus

Kamis, 20 November 2025 | 16:47 WIB
3 Cushion Mengandung Hyaluronic Acid untuk Usia 40-an, Bisa Samarkan Garis Halus
Ilustrasi cushion Hyaluronic Acid (Gemini AI)
Baca 10 detik
  • Memilih cushion di usia 40-an harus memperhatikan kandungan pelembap seperti Hyaluronic Acid agar riasan tidak menumpuk.
  • Hyaluronic Acid bekerja menarik dan mengunci kelembapan, sehingga menghidrasi kulit dan menyamarkan garis halus tampak lebih muda.
  • Tiga rekomendasi cushion unggulan yang mengandung Hyaluronic Acid tersedia di Shopee dengan harga bervariasi.

3. PIXY #Filter_Free Airy Serum Cushion Glow

PIXY Airy Serum Cushion Glow (Shopee)
PIXY Airy Serum Cushion Glow (Shopee)

Harga: Rp75.000

Cushion ini memberikan hasil akhir natural glow berkat Longwear Nourishing Formula yang terasa airy dan nyaman di kulit.

Meski ringan, coverage-nya tetap natural dan mampu meratakan warna kulit dengan tampilan yang segar.

Kandungan serum seperti 2% Niacinamide, Ceramide, dan Hyaluronic Acid membantu menutrisi, melembapkan, mengurangi tampilan garis halus dan kerutan, serta menjaga barrier kulit.

Dilengkapi UV protection, cushion ini juga tahan lama sehingga cocok untuk dipakai sepanjang hari.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI