5 Rekomendasi Sunscreen Pria untuk Kulit Kusam, Wajah Auto Cerah dan Glowing

Senin, 24 November 2025 | 14:29 WIB
5 Rekomendasi Sunscreen Pria untuk Kulit Kusam, Wajah Auto Cerah dan Glowing
Ilustrasi pria sedang memakai sunscreen (Freepik)

Rekomendasi selanjutnya adalah The Face Hydrating UV Defender dengan formula non-comedogenig dan dilengkapi niaciminade yang aman dipakai untuk  kulit berjerawat.

Kandungan allantion memberikan efek menenangkan kulit dan membuat kulit lebih lembut, sedangkan niaciminade dan vitamin E berfungsi untuk mencerahkan.

Produk ini bebas alkohol, bebas parfum, dan tidak pedih di mata.

3. Clorismen Pro Sunscreen Protection

Clorismen Pro Sunscreen Protection/id.my-best.com
Clorismen Pro Sunscreen Protection

Harga: Rp77.900

Clorismen Pro Sunscreen Protection yang mengandung ceramide, collagen, dan ekstrak tanaman membuat kulit wajah jadi lebih bersih, terawat, dan makin cerah.

Dilengkapi dengan UV Protection SPF 50, memberikan proteksi maksimal dari paparan sinar UV. Dengan memakai produk ini mendukung regenerasi kulit dan membantu menenangkan kulit untuk mencegah iritasi.

4. MS Glow For Men Suscreen Spray

MS Glow For Men Suscreen Spray/id.my-best.com
MS Glow For Men Suscreen Spray

Harga: Rp100.000

Apabila Anda tipikal pria yang suka dengan yang praktis, maka MS Glow For Men Spray cocok untuk melindungi kulit wajah dari sinar UV dan radikal bebas.

Tekstur spray super ringan dan mudah menyerap serta tidak meninggalkan white cast. Kandungan avena strigose, seed extract berfungsi untuk melembabkan kulit tanpa membuatnya jadi berminyak.

Baca Juga: 4 Pilihan Sunscreen dengan Kemasan Sachet, Solusi Praktis Dibawa Traveling

Kandungan SPF 45++ efektif melindung kulit wajah dari paparan sinar UVA, UVB, dan radikal bebas.

5. Kahf Invisible Matte Sunscreen Stick SPF 50 PA ++++

Kahf Invisible Matte Sunscreen Stick SPF 50 PA ++++/id.my-best.com
Kahf Invisible Matte Sunscreen Stick SPF 50 PA ++++

Harga: Rp117.000

Rekomendasi yang terakhir adalah Kahf Invisible Sunscreen Stik yang diformulasikan dengan teknologi UltraForce UV Protection yang membuatnya jadi tahan air, keringat, dan gesekan.

Sunscreen ini diperkaya dengan vitamin E untuk membantu melindungi kulit dari kerusakan akibat radikal bebas.

Kandungan bisabolol-nya berfungsi untuk menenangkan kulit serta melindungi kulit wajah dari polusi serta paparan blue light.

Produk ini secara memberikan hasil akhir matte, sehingga cocok untuk pria dengan kulit berminyak. Produk ini juga bebas alkohol, tidak menyumbat pori-pori, serta mencegah timbulnya jerawat.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI