-
Melasma pada usia matang dipicu oleh hormon dan paparan sinar UV matahari.
-
Kandungan Tranexamic Acid dan Niacinamide efektif memudarkan noda hitam secara bertahap.
-
Pilih krim dengan formula melembapkan untuk menjaga elastisitas kulit usia lanjut.
- Harga = Rp225 ribuan
3. Lunica Bright Bloom Night Recover

Lunica Bright Bloom Night Recover menggunakan Advanced Nano Ingredients dari Amerika Serikat yang diklaim mampu meresap ke lapisan kulit 300% lebih dalam dibanding krim biasa.
Krim ini mengandung Shea Butter Extract yang sangat cocok untuk usia 55 tahun, karena kulitnya cenderung kering.
Bonusnya, pemakaian krim ini bisa memudarkan hiperpigmentasi atau melasma dan kerutan halus.
Selain itu, krim ini juga memiliki antioksidan tinggi untuk menjaga kulit tetap kenyal, sehat, dan tampak lebih muda.
- Harga = Rp229 ribuan
4. Celeteque Brightening Gel Anti Aging

Jika Anda kurang suka tekstur krim yang berat, Celeteque hadir dengan tekstur watery gel yang ringan dan cepat menyerap.
Produk ini dirancang khusus untuk cuaca tropis agar tidak terasa lengket.
Pemakaian produk ini bisa meminimalkan tampilan melasma dan mencegah penggelapan kulit lebih lanjut akibat sinar matahari.
Selain itu, produk ini juga bisa memberikan sensasi segar dan lembap instan yang membuat wajah tampak glowing alami tanpa rasa berminyak.
Baca Juga: 4 Motor Listrik yang Aman Buat Ibu-Ibu, Cocok untuk Antar Jemput Anak dan Belanja
- Harga = Rp237 ribuan
5. The Kopher Curepair Mela Cream

Produk ini menawarkan perawatan premium dengan kandungan growth factors seperti EGF dan SH-polypeptides.
Jadi, krim ini tak hanya fokus pada flek, tetapi juga bekerja meregenerasi sel kulit yang rusak.
Karena itu, pemakaian krim ini bisa membantu mengoreksi warna kulit dan memperkuat skin barrier.
Produk ini juga mengandung ekstrak alami seperti lavender dan star anise yang menenangkan kulit iritasi sekaligus memberikan perlindungan antioksidan.
- Harga = Rp300 ribuan