Apa Itu CV ATS? Ketahui Pengertian dan Cara Membuatnya yang Benar

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Kamis, 29 Januari 2026 | 10:01 WIB
Apa Itu CV ATS? Ketahui Pengertian dan Cara Membuatnya yang Benar
Ilustrasi CV - Apa Itu CV ATS?

Cara Membuat CV ATS Friendly

Setelah membahas mengenai pengertian CV ATS, lalu langkah berikutnya adalah cara membuat CV ATS. Berikut caranya:

1. Gunakan template atau desain sederhana

CV ATS dibuat dengan sederhana, tidak perlu menonjolkan desain yang berlebihan. Sebab sistem ATS hanya membaca data yang diterima. Sebaiknya, gunakan format kiri-ke-kanan, atas-ke-bawah yang benar. Jadi cari template yanh sesuai.

Tak hanya itu, pastikan urutannya sesuai dengan yang diinginkan, dimulai dengan pengenalan diri dan diakhiri dengan keterampilan dan pengalaman yang dimiliki.

2. Gunakan kata kunci yang berhubungan dengan pekerjaan

Kata kunci atau keywoard adalah poin utama yang harus ada dalam CV ATS. Sebab sstem ATS hanya akan menyaring informasi berdasarkan kata kunci yang kamu gunakan. Sebaiknya, tulis kata kunci yang terkait dengan posisi yang ingin kamu lamar

3. Hindari grafik, simbol, dan dekorasi lainnya

Hindari penggunaan gambar, grafik, ikon, kotak teks atau kotak teks, serta font yang kurang bermanfaat. Hal ini dilakukan untuk memungkinkan sistem ATS dapat memproses informasi secara akurat.

4. Gunakan titik dan angka

Baca Juga: Rahasia Lolos Beasiswa: Optimalkan CV dengan 4 Tips Jitu!

Biasakan untuk menggunakan poin-poin dan angka-angka guna memaparkan pengalaman kerja atau menjelaskan sesuatu yang lain. Sistem ini lebih mudah dibaca dan dibedakan jika dijelaskan satu per satu daripada paragraf demi paragraf. Gunakan bentuk bulat atau persegi.

5. Satu Posisi, Satu Perusahaan

Buat CV ATS sesuai dengan posisi yang dilamar. Jangan gunakan CV yang sama untuk posisi yang berbeda.

6. Gunakan format file yang benar

Tipe file CV ATS Friendly yang benar adalah PDF atau docx. Jangan simpan dokumen dalam tipe JPEG/JPG atau PNG, lantaran sistem ATS tidak akan biss membaca format foto.

Demikian tadi informasi seputar apa itu CV ATS? Setelah mengetahui pengertian dan cara membuatnya yang benar, kamu bisa melamar pekerjaan di perusahaan impian!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI