500 Ribu Laki-laki di Arab Saudi Jadi Korban KDRT

Doddy Rosadi Suara.Com
Minggu, 02 November 2014 | 15:57 WIB
500 Ribu Laki-laki di Arab Saudi Jadi Korban KDRT
Lelaki Arab Saudi (shutterstock)

Suara.com - Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) bukan hanya dialami kaum perempuan. Di Arab Saudi, justru kaum laki-laki yang sering menerima perlakukan kekerasan di dalam rumah tangga.

Berdasarkan data dari Waei Center for Social Advice, ada lebih dari 500 ribu laki-laki yang melaporkan ke badan itu bahwa mereka telah dipukul oleh istrinya di rumah.

“Kami telah menerima lebih dari 557 ribu laporan dari laki-laki Saudi yang dipukul oleh istrinya dan ingin mendapatkan nasehat,” kata Sheikh Adel Al Mutawa, manajer Waei Center for Social Advice.

Kata dia, sebagian besar laki-laki yang mengajukan keluhan telah dipukul oleh istrinya tidak mau namanya disebut.

“Mereka ingin hal itu tetap menjadi rahasia. Mereka juga tidak ingin menyeret istri mereka ke pengadilan karena tidak mau dipermalukan,” jelasnya. (Emirates247)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI