Mahasiswa YAI Tunggu Perkembangan Kasus Penipuan Uang Kuliah

Kamis, 29 Oktober 2015 | 14:15 WIB
Mahasiswa YAI Tunggu Perkembangan Kasus Penipuan Uang Kuliah
Demo Mahasiswa UPI YAI. (Suara.com/Kurniawan Mas'ud)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mereka pakai untuk foya-foya dari tersangka ada beli motor ada yang beli mobil, beli baju dan buat mabuk-mabukan. Mobil sebagai barang bukti sudah diamankan di Mapolsek," kata Kasmono.

Kasmono mengatakan kasus ini sekarang sedang dalam pemberkasan.

"Kasusnya sedang dalam tahap melengkapi berkas perkara mau P-21," kata Kasmono.

REKOMENDASI

TERKINI