'Kalau Disimpan untuk Diri Sendiri, Rizieq dan Firza Tak Salah'

Senin, 29 Mei 2017 | 20:37 WIB
'Kalau Disimpan untuk Diri Sendiri, Rizieq dan Firza Tak Salah'
Rizieq Shihab tiba di Kementerian Pertanian di Jakarta, Selasa (28/2).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ia menuturkan, seharusnya yang dijadikan tersangka adalah orang yang mengunggah dan menyebarkan konten pornografi tersebut.

"Nah menurut UU ITE yang menyebarkan dan mengunggah pertama itulah yang kena. Bukan Habib Rizieq atau Firza, dia korban,  kalau dalam konteks teori hukumnya," terangnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI