Tips Mudik Lebaran ala Jusuf Kalla

Kamis, 07 Juni 2018 | 11:54 WIB
Tips Mudik Lebaran ala Jusuf Kalla
Wakil Presiden Jusuf Kalla melepas relawan PMI yang akan bertugas selama lebaran 2018. (Suara.com/Dwi Bowo Raharjo)

Suara.com - Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) baru saja melepas tim relawan Palang Merah Indonesia (PMI) yang akan bertugas selama lebaran 2018. Kepada para pemudik, JK meminta bagi yang ingin pulang kampung untuk mempersiapkan waktu keberangkatan dengan baik.

Ia pun mengimbau agar masyarakat yang ingin merayakan Idul Fitri di kampung halaman bisa berangkat jauh sebelum hari H. Mengingat, pada Senin 11 Juni 2018 nanti, Pegawai Negeri Sipil (PNS) sudah mulai cuti bersama.

"Tentu diharapkan mengatur waktu, jangan terlalu lambat perginya. Kenapa liburan dimulai lebih awal, karena mengurangi aspek kemacetan dan kecelakaan," ujar JK di halaman Parkir Utama Stasiun Besar Gambir, Jakarta Pusat, Kamis (7/6/2018).

JK pun memastikan pemerintah sudah siap memberikan yang terbaik kepada para pemudik lebaran tahun ini.

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, kata JK, sudah menyiapkan seluruh transportasi untuk mudik. Kesiapan pengamanan juga dilakukan oleh kepolisian.

"Perhubungan selalu melihat fasilitas, polisi, pemerintah daerah sudah siap semua. Ini kan setiap tahun kita lalui," imbuh JK.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI