Tawuran Warga di Manggarai, Perjalanan Comutter Line Tersendat

Senin, 15 Juli 2019 | 19:25 WIB
Tawuran Warga di Manggarai, Perjalanan Comutter Line Tersendat
Tawuran di Pasar Rumput. (ist)

Suara.com - Trayek kereta Commuter Line dari arah Sudirman maupun Cikini menuju Stasiun Maggarai tersendat akibat adanya tawuran warga di kawasan Manggarai, Senin (15/7/2019).

Tawuran tersebut pecah pada pukul 17.17 WIB. Akibatnya, perjalanan kereta tersendat akibat banyaknya warga di lokasi kejadian.

"Sampai saat ini perjalanan KRL dari arah Sudirman maupun Cikini tertahan karena banyaknya kerumunan warga di lokasi tersebut," ujar VP Corporate Communication PT. KCI Anne Purba melalui keterangan tertulis, Senin (15/7/2019).

Anne menerangkan, kekinian petugas keamanan gabungan PT KAI Daop 1 Jakarta dan PT KCI sudah berada di lokasi untuk mengamankan kondisi sekitar.

"PT KCI menghimbau kepada seluruh pengguna jasa untuk tetap mengikuti arahan petugas di lapangan serta utamakan keamanan dan keselamatan selama perjalanan," sambungnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI