Jijik! Diduga Lupa Matikan Kamera, Peserta Rapat Online Terciduk Sedang BAB

Selasa, 22 September 2020 | 13:03 WIB
Jijik! Diduga Lupa Matikan Kamera, Peserta Rapat Online Terciduk Sedang BAB
Aplikasi Zoom. [Martin BUREAU/AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Senada dengan warganet lainnya, pemilik akun @retno*** juga menertawakan aksi pria tersebut.

"Dia akan malu mungkin malunya akan abadi setelah dia paham bagaimana cara menggunakan aplikasi tersebut," ucapnya.

Hingga artikel ini dibuat, video unggahan @therealdajjal tersebut telah disukai sebanyak 24,3 ribu warganet serta mendapat 2,4 ribu komentar.

Cara Mematikan Video Zoom

Berikut cara mengaktifkan dan mematikan video Zoom:

  • Mengaktifkan Video pada Zoom
  • Buka layanan Zoom pada HP atau PC Anda.
  • Setelah itu klik 'New Meeting', 'Join' atau klik link yang sudah disediakan oleh 'Host'
  • Jika Anda memilih 'New Meeting' maka Anda langsung menggunakan layanan Zoom dengan Video.
  • Jika Anda memilih 'Join' atau klik link yang sudah disediakan oleh 'Host' Anda akan ditawarkan menu 'Join Video' jika Anda ingin menggunakannya anda pilih 'Join'.
  • Jika Anda tidak ingin mematikan Video, Anda bisa memilih 'ikon video' lalu klik untuk menonaktifkan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI