Bagaimana Pasien Covid-19 yang Diisolasi di TMII Rayakan Natal?

Siswanto Suara.Com
Jum'at, 25 Desember 2020 | 19:04 WIB
Bagaimana Pasien Covid-19 yang Diisolasi di TMII Rayakan Natal?
Suasana di area Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Rabu (14/10/2020). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Fasilitas tersebut disediakan atas kerja sama Dinas Komunikasi, Informasi, dan Statistika DKI Jakarta.

"Ada 16 titik yang kami siapkan bersama Dinas Kominfotik DKI Jakarta. Kecepatannya 50 mbps," katanya.

Fasilitas WiFi diharapkan bisa membantu pasien mengisi waktu luang di sela pemulihan kesehatan.

"Sampai dengan saat ini, kami tidak mengadakan kegiatan khusus bagi pasien saat Natal dikarenakan menghindari kerumunan dan menjaga social distancing," katanya. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI