Jelang Divaksin Bareng Jokowi, Raffi Ahmad Ngevlog dengan Tokoh Agama

Rabu, 13 Januari 2021 | 09:26 WIB
Jelang Divaksin Bareng Jokowi, Raffi Ahmad Ngevlog dengan Tokoh Agama
Raffi Ahmad divaksin corona bareng Jokowi. (bidik layar video)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lebih lanjut, kata Prio, jadwal vaksinasi Raffi Ahmad sebenarnya sudah ada. Hanya saja, dia dan Raffi masih menunggu kabar selanjutnya dari Istana.

"Belum tahu kapan pastinya terima vaksin itu. Ini Kami juga masih nunggu update dari orang Istananya," ujar dia.

Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono mengatakan Jokowi akan divaksin bersama dengan berbagai lapisan masyarakat.

Kelompok yang akan divaksin bersama Jokowi kata Heru yakni perawat, perwakilan tokoh agama, masyarakat dan pedagang.

"Pak Presiden saja dengan berbagai lapisan unsur masyarakat ada perawat, ada perwakilan tokoh agama ada perwakilan pengusaha dan tentu masyarakat pedagang," ujar Heru saat dikonfirmasi wartawan, Rabu (13/1/2021).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI