Dalam tayangan tersebut, seorang pria yang merekam kejadian itu histeris ketika melihat warga melewati jalan tikus sampai harus menjebol pagar.
"Demi los tes swab a jebol. A jebol ring, aman… aman…," ujarnya, dikutip Suara.com.
Video berdurasi singkat itu pun menjadi perhatian warganet. Mereka ikut mengomentari soal aksi warga yang menolak dites swab antigen.
"Nggak kaget sama mereka," balas warganet.
"Aneh warganya, duh semoga pada sadar deh otaknya," komentar warganet.
"Lah bukannya makin berkerumun kalau di swab massal? Ini konsepnya gimana dah," timpal warganet.
"Kelakuan dah emang," ujar warganet.