
Rupanya, isi kotak tersebut adalah Kamera Drone senilai Rp 13,5 juta. Melihat hal ini, tak heran jika pria penerima buket tersebut terlihat sangat bahagia.

Para warganet yang turut menyaksikan video ini pun menjadi iri melihat hadiah yang diberikan oleh pengantin.
"Btuuh, mau," kata warganet.
"Mantep, nambah inventaris dan inventasi tuh," tambah yang lain.
"Mantap gila," tulis yang lain.
"Terus ini nikahan siapa sih? Pemenang buket bisa nyiapin hadiah semahal itu," pungkas warganet.