Klinik tes swab antigen itu terlihat berderet di sepanjang jalan seperti konter pulsa.
Pada malam hari, klinik tersebut ramai dipenuhi pengunjung yang hendak melakukan tes swab antigen.
Dalam video tersebut, lapak tes swab antigen itu ada yang melayani hingga 24 jam.
Harga yang ditawarkan pun cukup terjangkau, yakni mulai dari Rp 74 ribu hingga Rp 89 ribu.
Harga tersebut diketahui lebih murah dari harga tes swab antigen pada umumnya yang berkisar Rp 200 ribuan.
Komentar Warganet
Video yang beredar tersebut mencuri perhatian warganet. Mereka ikut memberikan komentar mengenai video itu.
"Laku keras euy, bisa kebeli helikopter," balas warganet.
"Kayak tukang pulsa wkwkwk gini-gini yang swab bukan dokter lagi karena beli alat dari online," timpal warganet.
Baca Juga: Viral Kios Antigen Berjajar di Pinggir Jalan, Warganet: Kayak Tukang Pulsa
"Untung besar, kerjanya cuma colok itu hidup cepet kaya ya bisnis antigen," komentar warganet.