Viral Curhat Warga saat PPKM: Kita Mau Cari Uang, Keluarga Juga Butuh Makan

Kamis, 15 Juli 2021 | 10:41 WIB
Viral Curhat Warga saat PPKM: Kita Mau Cari Uang, Keluarga Juga Butuh Makan
Pedagang melintas di Jalan M.H Thamrin, Jakarta, Sabtu (3/7). [Suara.com/Oke Atmaja]

Taufiq juga mengungkapkan bahwa selama dirinya bertugas tidak pernah terpancing emosi.

Ia pun mengimbau kepada masyarakat untuk menyampaikan keluhannya secara sopan.

"Kita juga senantiasa mengimbau kepada warga masyarakat untuk menyampaikan keluhannya secara sopan kepada petugas biar bisa argumentasinya dan surat-suratnya diterima oleh petugas," ungkap Taufiq.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI