CEK FAKTA: Benarkah Real Madrid Pindah ke Liga Inggris?

Rabu, 18 Agustus 2021 | 14:56 WIB
CEK FAKTA: Benarkah Real Madrid Pindah ke Liga Inggris?
Fakta Real Madrid pindah ke Liga Inggris (Turnbackhoax.id)

Suara.com - Beredar narasi yang menyebutkan klub sepak bola Real Madrid pindah dari Liga Spanyol ke Liga Inggris.

Narasi tersebut beredar luas di media sosial Facebook pada 15 Agustus 2021.

Berikut narasi yang beredar tersebut:

"Ribut dengan LaLiga Real Madrid Cabut dari Liga Spanyol. Real Madrid Pindah ke Liga Inggris."

Lantas, benarkah klaim tersebut?

Fakta Real Madrid pindah ke Liga Inggris (Turnbackhoax.id)
Fakta Real Madrid pindah ke Liga Inggris (Turnbackhoax.id)

Penjelasan

Berdasarkan penelusuran Turnbackhoax.id -- jaringan Suara.com, Rabu (18/8/2021), klaim yang menyebut klub Real Madrid pindah ke Liga Inggris adalah klaim yang salah.

Real Madrid melalui laman resmi Realmadrid.com sudah menjawab isu yang beredar tersebut.

Pihak manajemen menegaskan isu tersebut merupakan isu hoaks yang tidak benar.

Baca Juga: CEK FAKTA: Grab Bagi-bagi Sembako Rp 80 Ribu Untuk Warga Surabaya?

"Real Madrid ingin menegaskan bahwa informasi ini sepenuhnya salah, tidak masuk akal, tidak mungkin dan hanya bermaksud mengganggu," tulis keterangan Real Madrid dalam laman resminya.

Fakta Real Madrid pindah ke Liga Inggris (Turnbackhoax.id)
Fakta Real Madrid pindah ke Liga Inggris (Turnbackhoax.id)

Kesimpulan

Dari penjelasan di atas, dapat disimpulkan klaim yang menyebut Real Madrid pindah ke Liga Inggris adalah klaim yang keliru.

Klaim tersebut merupakan klaim hoaks yang masuk dalam kategori konten palsu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI