Viral Tenda Nikahan Bikin Fotografer Mau Nangis, Warganet Ingat Pasar Malam

Jum'at, 15 Oktober 2021 | 15:38 WIB
Viral Tenda Nikahan Bikin Fotografer Mau Nangis, Warganet Ingat Pasar Malam
Ilustrasi dekorasi pernikahan, wedding decoration, pelaminan [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka teringat dengan suasana pasar malam yang remang-remang.

"Tendanya kaya tempat judi di pasar malam," komentar salah seorang warganet.

"Itu konsepnya gimana kasihan fotografernya," sahut warganet lain.

"Horor buat kang fotografer," tulis salah satu warganet.

"Kaya suasana remang-remang pasar malam," ujar warganet lain.

"Untung nggak hijau ntar jadi hulk pengantinnya," komentar salah satu warganet.

"Mungkin kepengen suasana sunset," tulis warganet lain.

Tenda nikahan warna-warni

Peristiwa semacam ini bukan pertama kali terjadi. Sebelumnya sempat viral curahan hati fotografer yang memotret di pesta pernikahan dengan tenda warna warni. Curhatan itu dibagikan melalui akun TikTok pribadinya.

Baca Juga: Cara Viral di TikTok

Sedikitnya, 2,1 juta penggunna TikTok telah menyaksikan video tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI