Sang cowok pun membawa drone yang sudah pecah itu pulang. Ia menunjukkan lampu drone miliknya masih bisa menyala, tetapi tidak bisa terbang lagi.

Kondisi itu tidak hanya membuat sang cowok terpukul, tetapi ikut membuat nyesek warganet. Mereka membanjiri kolom komentar unggahan sang cowok dengan beragam pendapat.
"Ikut sakit hati lihatnya. Mana mahal lagi," komentar warganet.
"Yang main layangan be like: sialanlah layangan aing putus ketabrak drone," tulis warganet.
"Buat pelajaran kedepannya bagi semua, kalau drone mau ambil kamera mundur, baiknya dimodifikasi pasang spion dulu," saran warganet.
"Turut berduka cita abang, semoga ada rezekinya lagi buat beli lagi," dukung warganet.
"Turut berduka cita bang, btw itu naik ke atas genteng gimana caranya?" tanya warganet.
"Sakit tidak berdarah," sahut warganet.
Video ini bisa disaksikan di sini.
Baca Juga: Jelang Nataru, Harga Cabai Rawit Merah di Pasar Baru Bekasi Capai Rp90 Ribu Per Kilogram
Video yang mungkin Anda lewatkan: