Bunyi Bacaan Taawudz: Arti dan Macamnya

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 28 Desember 2021 | 17:59 WIB
Bunyi Bacaan Taawudz: Arti dan Macamnya
Bunyi Bacaan Taawudz: Arti dan Macamnya Ilustrasi doa, berdoa, wanita muslim berdoa, islam (elemen envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Anjuran Membaca Bacaan Taawudz

Dalam membaca bacaan Taawudz tidak ada anjuran yang berkaitan dengan aturan waktu yang tepat dan tidak tepat. Justru membaca taawudz bisa dilakukan kapan saja, tidak dibatasi oleh ruang dan waktu.

Banyak ulama yang menyarankan bacaaan Ta'awudz dibaca sebelum membaca ayat suci Al-Qur'an. Mengingat fungsinya sebagai perlindungan agar kita terhindar dari godaan atau bisikan yang menyesatkan dari setan terkutuk, maka bacaan Taawudz cocok untuk dibaca kapan saja untuk melindungi kita dari segala macam kegiatan dimanapun dan kapanpun. 

Demikian informasi tentang bacaan taawudz yang dikumpulkan dari berbagai sumber. Semoga Allah SWt selalu merahmati dan memberi berkah yang melimpah kepada kita semua.

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI