Doa Saat Perasaan Tidak Enak Agar Hati Tenang, Ini Bacaan Latin dan Artinya

Rifan Aditya Suara.Com
Sabtu, 26 Februari 2022 | 11:49 WIB
Doa Saat Perasaan Tidak Enak Agar Hati Tenang, Ini Bacaan Latin dan Artinya
Doa Saat Perasaan Tidak Enak Agar Hati Tenang, Ini Bacaan Latin dan Artinya - Ilustrasi cemas, butuh bantuan (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3.     Doa meminta ketenangan hati

“Allahumma inni as-aluka nafsan bika muthma-innah, tu’minu biliqo-ika wa tardho bi qodho-ika wataqna’u bi ’atho-ika,”

Artinya: “Ya Allah, aku memohon kepadaMu jiwa yang merasa tenang kepadaMu, yang yakin akan bertemu denganMu, yang ridho dengan ketetapanMu, dan yang merasa cukup dengan pemberianMu.” (HR Thabrani).

4.     Doa hati tenang (Surat Thaha ayat 25-28)

Doa ini diajarkan oleh Nabi Musa AS ketika menghadapi Firaun.

“Rabbish rahli sadri. Wayassirli amri. Wahlul uqdatam millisani. Yafqahu qauli.”

Artinya: "Wahai Tuhanku, lapangkanlah bagiku dadaku, dan mudahkanlah bagiku urusanku, dan lancarkanlah lidahku supaya mereka faham ucapanku.” (QS. Thaha: 25-28)

5.     Doa meminta kesabaran (Surat Al-Baqarah ayat 250)

“Rabbanaa afrig 'alainaa shabraw wa tsabbit aqdaamanaa wansurnaa 'alal qaumil kafiriin.”

Baca Juga: Sebentar Lagi Peringatan Isra Miraj, MUI di Daerah Ini Imbau Agar Masjid Terapkan Prokol Kesehatan Ketat

Artinya: Ya Tuhan kami, limpahkanlah kesabaran kepada kami, kukuhkanlah langkah kami dan tolonglah kami menghadapi orang-orang kafir. (QS. Al-Baqarah: 250)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI