Tanggapi Invasi Militer Rusia di Ukraina, Anggota Komisi I DPR Minta Pemerintah Lakukan Ini demi Tingkatkan Pertahanan

Aprilo Ade Wismoyo Suara.Com
Senin, 28 Februari 2022 | 11:13 WIB
Tanggapi Invasi Militer Rusia di Ukraina, Anggota Komisi I DPR Minta Pemerintah Lakukan Ini demi Tingkatkan Pertahanan
Anggota pasukan Ukraina berpatroli di jalanan di alun-alun Maidan, Kyiv, Ukraina, Minggu (27/2/2022). [Aris Messinis / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Indonesia juga harus mawas diri. Kita harus lihat akankah ada negara lain yang bisa melakukan hal yang sama," pungkas legislator dapil Jabar VIII ini.

Diketahui, berdasarkan Global Fire Power (GFP) 2021 daftar militer terkuat dunia, Indonesia menempati urutan 16, dan di ASEAN Indonesia menjadi negara dengan militer terkuat. AS, China, Rusia masih menempati tiga besar militer terkuat dunia.

Tahun 2021 belanja militer Indonesia 6,9 miliar dolar AS atau setara Rp 98 triliun. Namun, ini masih di bawah Singapura yaitu 9,7 miliar dolar AS atau sekitar Rp 135 triliun. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI