Pasaman Barat Kembali Dilanda Longsor, Akses Transportasi Terputus

Iwan Supriyatna Suara.Com
Jum'at, 11 Maret 2022 | 07:01 WIB
Pasaman Barat Kembali Dilanda Longsor, Akses Transportasi Terputus
Longsor kembali melanda daerah Polongan Anam Kecamatan Talamau, Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jalan dan perbukitan sekitar jalan juga sudah banyak yang longsor dan terban.

Sebelumnya di tempat yang sama pascagempa terjadi longsor pada Selasa (1/3) membuat arus lalu lintas di jalan aspal itu putus total. Kemudian pada Senin (7/3) malam longsor kembali terjadi dan membuat arus lalu-lintas kembali terganggu. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI