Tabrak Tiang Listrik PLN, Truk BBM Terguling di Jalur Balik Sukabumi

Dwi Bowo Raharjo Suara.Com
Senin, 09 Mei 2022 | 00:55 WIB
Tabrak Tiang Listrik PLN, Truk BBM Terguling di Jalur Balik Sukabumi
Evakuasi truk tangki BBM milik PT Pertamina yang terguling dan nyebur ke kolam ikan di jalur balik lebaran tepatnya di Jalan Raya Sukabumi Cianjur tepatnya di Kampung Pasekon, Desa Sukamaju, Kecamatan Sukalarang, Kabupaten Sukabumi, Jabar pada Minggu, (8/5). (antara/ist)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk kondisi kelayakan kendaraan seperti mesin, rem dan lainnya pihaknya sudah berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan Kabupaten Sukabumi untuk melakukan pemeriksaan.

"Sopir dan penumpang truk hanya mengalami luka ringan dan tidak ada warga yang menjadi korban pada kejadian ini, truk pun sudah dievakuasi dari lokasi kecelakaan," tambahnya.

Tejo mengatakan, dampak dari kecelakaan ini pagar rumah beserta kolam milik warga rusak, satu tiang listrik PLN roboh, serta untuk kerugian yang dialami PT Pertamina seperti truk yang rusak dan BBM masih dalam penghitungan. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI