Kapan Idul Adha 2022? Simak Penjelasannya di Bawah Ini

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 07 Juni 2022 | 07:14 WIB
Kapan Idul Adha 2022? Simak Penjelasannya di Bawah Ini
Kapan Idul Adha 2022? Simak Penjelasannya di Bawah Ini - (Unsplash/James Hammond)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hal itu tertera dalam Fatwa MUI nomor 32 tahun 2022 tentang Hukum dan Panduan Pelaksanaan Ibadah Kurban Saat Kondisi Wabah PMK.

Gejala klinis berat hewan terpapar wabah PMK di antaranya kuku lepuh hingga terlepas, kaki pincang sehingga hewan tak bisa jalan dan kondisi fisik hewan yang sangat kurus.

Meski begitu, di sisi lain, untuk hewan-hewan yang terjangkit PMK dengan gejala klinis kategori ringan masih sah dijadikan kurban.

Gejala yang masuk kategori ringan adalah lepuh ringan pada bagian celah kuku, kondisi hewan lesu dan tak memiliki nafsu makan hingga keluar air liur berlebihan.

Itulah penjelasan tentang kapan Idul Adha 2022 akan dirayakan. Semoga informasi ini bermanfaat dan bis amenjawab rasa penasaran umat muslim yang ingin mengetahui kepastian tentang hari raya Idul Adha.

Kontributor : Rima Suliastini

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI