Waspada Gelombang Tinggi 4 Meter di Laut Maluku pada 13-14 Juni 2022

Senin, 13 Juni 2022 | 13:57 WIB
Waspada Gelombang Tinggi 4 Meter di Laut Maluku pada 13-14 Juni 2022
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Maritim Ambon meminta warga dan nelayan waspada gelombang tinggi 4 meter di Laut Maluku pada 13-14 Juni 2022. (Antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Masyarakat yang tinggal dan beraktivitas di pesisir area yang berpeluang terjadi gelombang tinggi agar tetap selalu waspada," katanya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI