Sedang Ramai Bahas Stretch Mark Perempuan Usai Melahirkan, Warganet Ini Malah Sarankan Para Suami untuk Kawin Lagi

Jum'at, 08 Juli 2022 | 10:45 WIB
Sedang Ramai Bahas Stretch Mark Perempuan Usai Melahirkan, Warganet Ini Malah Sarankan Para Suami untuk Kawin Lagi
Stretch mark. (Shutterstock)

Suara.com - Perempuan usai melahirkan sering kali memiliki stretch mark di kulit perut. Hal ini wajar karena tubuh berkembang lebih cepat ketimbang pertumbuhan kulit.

Sayangnya, seorang pria malah mengutarakan hal tak pantas pada stretch mark yang muncul di perut para istri.

Ujaran pria tersebut diunggah kembali oleh akun Insatgram @antivictimblamings.

Pada unggahan tersebut, terlihat komentar seorang pria pada perut perempuan yang memiliki stretch mark usai melahirkan.

"Sebaiknya kalau istri jadi begitu selepas bersalin mending cari istri baru," tulis pria tersebut.

Pria komentari stretch marks (Instagram/antivictimblamings)
Pria komentari stretch marks (Instagram/antivictimblamings)

"Apa sih perut jadi kayak giru, ish ish makasih dan salam sopan bersimpuh dari Malaysia," imbuhnya.

Lebih lanjut, pria tersebut membandingkan perempuan di Asia dan Eropa.

"Coba lihat cewek Eropa, betapa pintarnya mereka menjaga tubuh sehingga suami mereka enggak pernah terlintas untuk kawin lagi karena yang mantap di pikirannya cuma istri," ungkap pria tersebut.

"Coba kamu jujur bagaimana pula dengan istri di Indo maupun di Malaysia, pas bersalin timbul peta dunia di perut, muka keriput, dan banyak lagi jadi malas ngomong ah," tambahnya.

Baca Juga: Kendarai Motor Lewati Sela-sela Truk, Aksi Berani Perempuan Ini Bikin Warganet Ngilu

Unggahan pria tersebut sontak membuat geram banyak warganet. Tak heran warganet berkomentar di akun Instagram @antivictimblamings.

Pria komentari stretch marks (Instagram/antivictimblamings)
Pria komentari stretch marks (Instagram/antivictimblamings)

"Ternyata ada ya orang yang punya pola pikir begini, kocak banget," komentar warganet.

"Minimal belajar biologi lah ya," imbuh warganet lain.

"Lucu deh ketemu komen yang masih nganggap perempuan hrus melahirkan tapi harus enggak kayak orang yang sudah melahirkan," tambah lainnya.

"Tapi, selera cewek Eropa kan bukan Anda," tulis warganet di kolom komentar.

"Ngasih modalnya enggak tapi pengen yang paling sempurna," timpal lainnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI