7 Fakta Pesulap Merah yang Tantang Gus Samsudin dan Bongkar Trik Sulapnya

Farah Nabilla Suara.Com
Sabtu, 30 Juli 2022 | 19:16 WIB
7 Fakta Pesulap Merah yang Tantang Gus Samsudin dan Bongkar Trik Sulapnya
Pesulap Merah dan Gus Syamsudin [Foto: Fotongan Channel Youtube]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5.      Telah Memiliki Subscriber di YouTube

Marchel telah memiliki sebanyak hampir 2 juta orang subscriber di YouTube Marcel Radhival.

6.      Telah Belajar Sulap Sejak 2010

Marchel sudah mendalami teknik dan trik sulap sejak 2010. Sejak SD, sulap menjadi hobinya dan kini menjadi profesinya.

7.      Ingin Buktikan Ilmu Gus Samsudin

Marcel ingin membuktikan trik Gus Samsudin. "Saya datang karena ingin pembuktian, ilmu dari Mas Udin. Sempat saya membongkar trik pengobatannya yang bakar tisu. Kemudian, dia menganggap itu fitnah dan memperbolehkan semuanya untuk datang secara langsung alias undangan terbuka yang di tayangan video YouTubenya," kata Pesulap merah.

Awalnya, Marcel tidak berencana datang ke Blitar tetapi karena kontaknya tidak direspon maka ia langsung datang ke Blitar menemui Gus Samsudin.

Demikian fakta-fakta terkait Pesulap Merah. Ia juga berencana untuk bertemu dengan Gus Samsudin Jadab. Gus Samsudin merupakan seorang guru agama dan praktisi ilmu spiritual dan ilmu kebatinan. Pesulap Merah ingin membuktikan ilmu spiritual dan rahasia santet. Ia ingin membongkar praktek perdukunan. Namanya semakin populer sejak datang ke podcast Deddy Corbuzier pada 2021.

Kontributor : Annisa Fianni Sisma

Baca Juga: Sorotan Peristiwa Kemarin, Pekerja Pabrik Gula Tewas Tertimpa Crane sampai Sejoli Babak Belur Digebuki Warga Surabaya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI