Doa Sholat Hajat dan Artinya, Lengkap dengan Bacaan Niat

Rabu, 21 September 2022 | 11:51 WIB
Doa Sholat Hajat dan Artinya, Lengkap dengan Bacaan Niat
Ilustrasi sholat - Doa Sholat Hajat dan Artinya (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Artinya:

"Tiada Tuhan selain Allah SWT yang Maha Penyantun lagi Maha Mulia, Maha Suci Allah Tuhan yang memiliki Arsy yang agung, segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam, aku memohon pada-Mu hal-hal yang mendatangkan rahmat-Mu dan hal-hal yang mendatangkan ampunan-Mu, dan memperoleh keuntungan dari setiap kebaikan dan selamat dari segala dosa. Janganlah Engkau membiarkanku melakukan dosa kecuali Engkau mengampuninya, dan tidak ada kebimbangan kecuali Engkau berikan jalan keluarnya, dan tidak ada suatu hajat pun yang Engkau ridai melainkan Engkau kabulkan. Wahai Sang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang".

Perlu diketahui, bahwa sholat hajat dilaksanakan sebanyak dua rakaat sampai 12 rakaat dengan setiap dua rakaat diakhiri salam. Sholat sunnah ini bisa dilakukan kapan saja, boleh hanya semalam hingga tujuh malam secara berturut-turut. Hal ini juga bergantung pada seberapa sulit hajat yang ingin dicapai. Jika kamu lebih istiqomah dalam melaksanakannya, maka kesempatan hajat terkabul akan lebih besar. 

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI