PAN: Sistem Proporsional Tertutup Hambat Keterwakilan Perempuan di Parlemen

Jum'at, 13 Januari 2023 | 11:28 WIB
PAN: Sistem Proporsional Tertutup Hambat Keterwakilan Perempuan di Parlemen
Sekjen PAN Eddy Soeparno. [Suara.com/Yaumal]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Eddy menyatakan PAN tentu berkomitmen untuk menghapus money politic dan politik transaksional.

"Sistem proporsional terbuka atau tertutup keduanya memiliki celah politik uang. Karena itu kuncinya adalah penegakan hukum yang tegas dan tanpa pandang bulu dan bukan mengubah sistem Pemilu," kata Eddy.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI