Betapa marahnya PP saat mengetahui bahwa IL hingga kini masih membuka praktik sunat dan bahkan mengunggah berbagai testimoni positif dari pelanggannya.
PP akhirnya melaporkan IL ke IDI atas sengketa medis dan dugaan malpraktik terhadap si bocah malang tersebut.
Kontributor : Armand Ilham