Cara Mandi Junub untuk Perempuan Lengkap, Sesuai Sunnah Rasul

Aulia Hafisa Suara.Com
Selasa, 30 Mei 2023 | 14:59 WIB
Cara Mandi Junub untuk Perempuan Lengkap, Sesuai Sunnah Rasul
Ilustrasi Mandi - Cara Mandi Junub untuk Perempuan (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Artinya, "Saya berniat mandi wajib untuk mensucikan hadas besar dari haid karena Allah Ta'ala." 

3. Niat Mandi Junub Setelah Nifas 

"Nawaitul ghusla liraf'i hadatsin nifaasi lillahi ta'ala." 

Artinya, "Aku niat mandi wajib untuk mensucikan hadas besar dari nifas karena Allah Ta'ala." 

Cara Mandi Junub untuk Perempuan 

Tata cara mandi junub harus diperhatikan khususnya untuk perempuan. Hal ini karena berhubungan dengan sah atau tidaknya ibadah yang dijalankan setelah mereka bersuci. Langsung saja, berikut adalah cara mandi junub untuk perempuan sesuai sunna Rasul. 

Pertama-tama masuk ke dalam kamar mandi dengan mendahulukan kaki kanan seraya membaca doa masuk kamar mandi. 

Bismillahi Allahumma inni a'udzu bika minal khubutsi wal khabaitsi

Artinya: "Ya Allah, aku berlindung kepadaMu dari godaan iblis jantan dan betina." 

Baca Juga: Bacaan Doa Mandi Junub untuk Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2023: Jangan Kelewatan!

Ambillah air mengalir dan basuh kedua tangan, masing-masing sebanyak tiga kali. Bersihkan najis ataupun kotoran yang masih menempel di anggota badan terlebih dulu. Lalu lanjutkan dengan langkah-langkah berikut. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI