Batch 2 Sudah Dibuka! Ini Komponen Dana yang Didapat dari Beasiswa LPDP

Aulia Hafisa Suara.Com
Selasa, 13 Juni 2023 | 16:35 WIB
Batch 2 Sudah Dibuka! Ini Komponen Dana yang Didapat dari Beasiswa LPDP
Ilustrasi komponen dana yang didapat dari beasiswa LPDP. (Unsplash/Kimberly Farmer)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Tunjangan Buku

Jumlah dana yang diterima dalam tunjangan buku ini berkisar Rp 10 juta dan akan diterima setahun sekali. Jika peserta menempuh studi selama dua tahun, maka uang buku yang didapat 2 x Rp 10 juta.

2. Biaya Pendukung

LPDP memberikan dana selain akademis seperti biaya transport Pulang - Pergi dari daerah asal ke daerah kampus. Adapun cakupan biaya pendukung adalah:

  • Transportasi 

Biaya transport yang ditanggung hanya pesawat, sehingga bagi peserta yang berangkat ke daerah kampus tujuan dengan moda transportasi lain tak akan ditanggung.

Perlu diketahui, biaya transportasi ini hany diberikan sekali selama studi, yaitu saat berangkat dan ketika kembali pulan ke daerah asal domisili.

  • Resident Permit

Bagi peserta beasiswa LPDP luar negeri, biaya untuk resident permit juga menjadi tanggungan pemerintah sehingga kalian tak usah khawatir ketika mengurus visa atau izin tinggal sementara.

  • Asuransi Kesehatan

Kesehatan peserta beasiswa menjadi sorotan penting bagi pemerintah. Namun dana ini hanya turun ketika kalian sakit dan tak bisa cair jika dalam keadaan sehat.

  • Settlement Allowance

Pseserta LPDP juga akan menerima tunjangan kedatangan jika peserta pindah ke tempat baru untuk sekolah dan itu membutuhkan dana yang besar. 

Biaya settlement allowance yang didapat berkisar dua kali jumlah living allowance. 

Baca Juga: Jangan Lewatkan! Pemerintah Siapkan Beasiswa LPDP untuk 1.000 Calon Dokter Spesialis

  • Living Allownace

Ini adalah dana untuk biaya hidup selama menempuh studi. Biaya ini ditransfer ke peserta beasiswa LPDP setiap tiga bulan sekai dan jumahnya disesuaikan dengan lokasi kampus.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI