5 Kecelakaan Kereta Api Paling Parah di Indonesia

Aulia Hafisa Suara.Com
Kamis, 20 Juli 2023 | 15:36 WIB
5 Kecelakaan Kereta Api Paling Parah di Indonesia
Ilustrasi kereta api, 5 Kecelakaan Kereta Api Paling Parah dalam sejarah (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kejadiannya tercatat tanggal 25 Desember 2001. Kecelakaan terjadi di Stasiun Ketanggungan Barat. Kereta api 146 menabrak kereta api 153 Gaya Baru Malam Selatan yang sedang menunggu bersilangan di sepur 3 Emplasemen stasiun Ketanggungan Barat. Kejadian ini mengakibatkan 31 orang tewas dan 51 orang lainnya mengalami luka berat. 

5. Kecelakaan KRL di Ratu Jaya Depok

Kecelakaan KRL di Ratu Jaya Depok menewaskan 20 orang dan 100 orang terluka. Kecelakaan kereta yang terjadi pada 2 November 1993 ini terjadi karena kesalahan informasi di antara petugas Pengatur Perjalanan Kereta Api (PPKA) di pemberangkatan Stasiun Depk Lama dan Stasiun Citayam. Dua kereta saling bertabrakan di jalur yang sama. 

Demikian itu informasi kecelakaan kereta api paling parah dalam sejarah kereta api Indonesia. Semoga bermanfaat. 

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI