Gus Yaqut: Tidal Boleh Ada Satu Partai Politik Mana Pun Yang Mengklaim 'Paling NU'

Senin, 18 September 2023 | 20:23 WIB
Gus Yaqut: Tidal Boleh Ada Satu Partai Politik Mana Pun Yang Mengklaim 'Paling NU'
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut. [Suara.com/Bagaskara]

Suara.com - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengingatkan jangan ada partai politik manapun yang mengaku-ngaku bagian dari Nahdlatul Ulama atau NU

"Tidak boleh ada satu partai yang mengklaim paling NU, yang paling bermanfaat untuk NU," kata Yaqut saat ditemui Suara.com di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (18/9/2023). 

Ia menegaskan, semua partai politik kedudukannya sama. Sehingga tak ada yang merasa paling dekat dengan NU. 

"Semua sama. Jadi nggak boleh ada yang klaim paling dekat NU, paling NU di antara yang lain nggak boleh," ujarnya. 

Sebagaimana khitahnya, kata dia, sejak dulu NU tidak berpolitik praktis. Terlebih NU menjaga jarak juga dari partai politik. 

"NU itu terikat pada khitoh 1926. Yang artinya bahwa dia tidak atau mengambil jarak yang sama terhadap semua partai," tuturnya. 

Sebelumnya, Rais Aam PBNU, Miftachul Akhyar menyinggung tokoh NU yang lupa jika Nahdlatuh Ulama itu tidak terafiliasi dengan kekuatan partai politik tertentu.  

"Sepertinya ini ada yang lupa kalau Nahdlatul Ulama menjaga jarak, ya ibaratnya kura-kura di dalam perahu, pura-pura tidak tahu," kata Miftachul.

Baca Juga: Cari Cawapres Ganjar dari Kalangan NU, Puan PDIP: Mahfud MD Salah Satunya

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

VIDEO TERKAIT

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI