Viral Rombongan Cewek Terobos Konvoi Pendukung Capres Sebelah Sambil Putar Lagu Prabowo-Gibran: Buset Nyalinya

Baehaqi Almutoif Suara.Com
Rabu, 24 Januari 2024 | 14:44 WIB
Viral Rombongan Cewek Terobos Konvoi Pendukung Capres Sebelah Sambil Putar Lagu Prabowo-Gibran: Buset Nyalinya
Viral Rombongan Cewek Terobos Konvoi Pendukung Capres Sebelah Sambil Putar Lagu Prabowo-Gibran. [TikTok]

Suara.com - Beredar di media sosial video rombongan cewek menggunakan mobil melintas di antara konvoi pendukung Capres-Cawapres Ganjar Pranowo-Mahfud MD. Mereka menyebut nomor dua sembari joged lagu 'Oke Gas Prabowo Gibran Paling Pas'.

Video tersebut viral tersebut diunggah salah satunya oleh akun TikTok @sagitariusgrlz.

Dalam video tersebut terlihat beberapa cewek mengendarai mobil dengan kaca dibuka. Mereka kemudian melintas di antara pendukung Ganjar-Mahfud yang menggunakan mobil dan angkutan umum.

Baca Juga:

Sambil memutar lagu 'Oke Gas Prabowo Gibran Paling Pas' dan berjoged, rombongan cewek tersebut mengacungkan dua jari seolah menggoda pendukung Ganjar-Mahfud.

Bukannya marah, orang yang berada di dalam angkutan umum bertuliskan Relawan Ganjar-Mahfud itu tersenyum sembari menunjukkan gestur jempol ke bawah.

Unggahan tersebut mendapat banyak komentar dari warganet. Banyak yang melihat momen itu sebagai sesuatu yang indah.

"buset nyalinya ga maen2 keren bgt," tulis akun @dede*****.

"SERU BGT IDUP DI INDONESIA," komentar @itsm********.

Baca Juga: Beda Syarat Jadi Cawapres vs Pegawai BUMN: Tak Adil, IPK 2,3 Gibran Bikin Emosi Warganet

"asiknya politik tahun ini," sahut @rmega*******.

"Bener sih harus terang” an tapi ini keterangan kak," komentar @p4a****.

"anjirt di kandang musuh sorry ye," komentar @brai******.

"malah recall2 di base lawan," sahut Lar**********.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI