Di foto itu, tampak Lilis memangku putri kedua Ahok, Sarah Eliana Purnama. Lilis tampak kenakan hijab dan duduk disamping ibunda Ahok, Buniarti Ningsih.
Selain itu ada juga mertua laki-laki Ahok, Ipda Teguh Sriyono yang tampak tersenyum ke arah kamera. Namun di foto ini, tampak Teguh tidak kenakan seragam polisi seperti pada perayaan ulang tahunnya tahun lalu.