SBY Akan Bawakan Lagu Apa saat Tampil di Pestapora? Begini Bocorannya dari Staf Pribadi

Rabu, 03 Juli 2024 | 15:55 WIB
SBY Akan Bawakan Lagu Apa saat Tampil di Pestapora? Begini Bocorannya dari Staf Pribadi
Mantan Presiden ke enam Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). (Sekretariat Presiden)

Suara.com - Staf Pribadi SBY dan Wasekjen Partai Demokrat, Ossy Dermawan, telah membenarkan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) akan tampil dalam festival musik Pestapora pada September 2024 mendatang.

Saat ditanya SBY akan tampil mempersembahkan aksi panggung apa, Ossy malah bilang gini.

"Nanti kita infokan lagi mas," kata Ossy saat dihubungi Suara.com, Rabu (3/7/2024).

Di sisi lain Ossy menceritakan bagaimana awalnya SBY akan tampil di Pestapora. Semua diawali dari adanya undangan dari pihak penyelenggara.

SBY sendiri merepons hal tersebut dengan langsung menyanggupinya dan dipastikan akan tampil dalam festival musik tersebut.

"Penyelenggara Pestapora mengirimkan Surat Permohonan untuk Bapak SBY dapat tampil. Dan respons Bapak SBY dapat memenuhi undangan tersebut karena Bapak SBY juga kita ketahui sebagai sosok yang senang akan seni dan budaya," pungkasnya.

Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) akan tampil dalam festival musik Pestapora pada September 2024 mendatang. (ist/IG:@pestapora)
Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) akan tampil dalam festival musik Pestapora pada September 2024 mendatang. (ist/IG:@pestapora)

Untuk diketahui, Pestapora kembali membuat gebrakan di tahun ini. Setelah di tahun lalu ada Nassar yang naik ke tiang, kali ini, penyelenggara mengundang Presiden ke-6 Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk manggung di acara tersebut.

Kepastian SBY tampil di sana tertuang dalam unggahan Pestapora di Instagram, Rabu (3/7/2024).

"Tadaaa! Selamat muterin handphone sambil nyari nama yang dikenal dari 162 nama," demikian keterangannya.

Baca Juga: Potret AHY Bertemu Angela Tanoesoedibjo Jadi Sorotan: Kayak Abang Ketemu Adek-adekan

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI