Selamat! Berikut Daftar Calon Paskibraka Terpilih Pengibar Bendera Pusaka di HUT ke-80 RI

Rabu, 02 Juli 2025 | 19:18 WIB
Selamat! Berikut Daftar Calon Paskibraka Terpilih Pengibar Bendera Pusaka di HUT ke-80 RI
Anggota Paskibraka 2024. [ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan].

"Kepada seluruh calon Paskibraka dari tingkat kabupaten/kota, provinsi hingga pusat, agar mulai berkonsentrasi untuk persiapan mengikuti pemusatan pelatihan sesuai tingkatannya, agar dapat melaksanakan tugas pengibaran duplikat Bendera Pusaka pada Peringatan HUT ke-80 RI Tahun 2025 dengan berhasil," kata Rima.

Syarat Paskibraka Nasional. (Unsplash)
Ilustrasi paskibra. (Unsplash)

Berikut daftar nama calon paskibraka terpilih dan calon paskibraka cadangan :

1. Aceh

Calon terpilih: Muhammad Ridho dan Nathania Putri Diwansyah.

Calon cadangan: Raihan Aqsho dan Syifa Shabrina

2. Sumatera Utara

Calon terpilih: Adinata Kurniawan Harahap dan Kristine Andeska Br Ginting

Calon cadangan: Jose Imanuel Alfredy Betram dan Siti Aisyah Lestari Brutu

3. Sumatera Barat

Baca Juga: Bendera Merah Putih Dicium Billie Joe, Konser Green Day di Ancol Memukau!

Calon terpilih: Habib Burhan dan Lulu Athul Fuadah

Calon cadangan: Zhafran Kazhim dan Jesyifa Humaira

4. Riau

Calon terpilih: Rafael Varindra dan Alya Zahra Khalisah

Calon cadangan: Zikri Andika Pratama dan Nur Syifa Azmi

5. Jambi

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI