Kegiatan ini menjadi momentum penting dalam penguatan kolaborasi antara DPD RI, Pemerintah Daerah, dan masyarakat tani dalam mewujudkan kemandirian pangan nasional serta mempercepat pertumbuhan ekonomi berbasis pertanian berkelanjutan.
“Semoga program ini menjadi langkah awal menuju kemandirian ekonomi desa yang tangguh dan produktif,” tutup Sultan B. Najamudin. ***