Simak, Keuntungan dan Kerugian Pasang Peredam Suara untuk Kabin Mobil

Selasa, 22 Juni 2021 | 18:16 WIB
Simak, Keuntungan dan Kerugian Pasang Peredam Suara untuk Kabin Mobil
Dengan alunan musik yang disukai, kegiatan mengemudi makin seru [Envato Elements/Garakta-Studio].
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Kerugian berikutnya yang harus dipertimbangkan ketika akan memasang peredam suara pada mobil adalah engsel pintu bisa lebih cepat aus. Hal ini sangat berpotensi terjadi apabila jenis peredam suara yang digunakan untuk mobil mempunyai bobot cukup berat.
  • Pemasangan peredam suara yang asal pilih juga biasanya akan memberatkan mobil. Oleh sebab itu, perhatikan berat peredam suara pada mobil yang akan dipilih sebelum memasangnya agar tidak merasa rugi.

Bobot Mobil Akan Menjadi Semakin Berat

  • Bobot mobil menjadi lebih berat juga merupakan salah satu kerugian pada saat memasang peredam suara. Peredam aspal pada mobil biasanya mempunyai bobot yang cukup berat, sehingga akan membuat beban mobil bertambah.
  • Dampak dari hal ini adalah mobil bisa jadi akan kesulitan untuk melaju di kecepatan tinggi karena kelebihan bobot. Di samping itu, pengemudi juga akan lebih sulit untuk mengendalikan mobil.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI