![Logo zero emission pada Nissan LEAF [Suara.com/CNR ukirsari].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/09/10/76887-nissan-leaf.jpg)
Nissan Indonesia mulai menggoda konsumen dengan menghadirkan gambar teaser dari salah satu produk terbarunya.
Lewat akun sosial media @nissanid, perusahaan otomotif asal Jepang ini membagikan sebuah gambar siluet yang menampilkan buritan sesosok mobil.
2. Pertahankan Gelar Juara Olimpiade, Perenang Inggris Adam Peaty Geber Cupra Formentor
![Gaya Adam Peaty sebelum melesat bersama Cupra Formentor [Instagram: adam_peaty].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/07/26/96527-adam-peaty-3.jpg)
Adam Peaty sukses meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 cabang renang 100m gaya dada putra. Dengan kemenangan ini, ia berhasil mempertahankan prestasi yang dicetaknya di Olimpiade Rio de Janeiro, Brasil, 2016.
Lelaki berpostur 1,91 cm kelahiran Uttoxeter, Britania Raya, 28 Desember 1994 ini adalah pemegang rekor dunia untuk nomor 50m dan 100m gaya dada, World Champion delapan kali, European enam belas kali, dan Commonwealth Champion tiga kali.
3. Gaya Modis Olla Ramlan saat Naik Moge Bikin Publik Terkesima, Tetap Cantik!
![Olla Ramlan [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/05/28/27345-olla-ramlan-instagram.jpg)
Menjadi seorang artis papan atas, pastinya Olla Ramlan memiliki kekayaan fantastis. Apalagi koleksi kendaraannya, pasti serba mewah.
Baca Juga: Rivian Automotive Dirikan Pabrik Mobil Listrik yang Kedua
Di beberapa postingan akun Instagram pribadinya, @ollaramlanaufar, ia kerap memajang foto dirinya bersama motor.