Stasiun Pengisian Daya Mobil Listrik Mulai Jadi Incaran Peretas

Selasa, 10 Mei 2022 | 17:40 WIB
Stasiun Pengisian Daya Mobil Listrik Mulai Jadi Incaran Peretas
Stasiun pengisian daya Hyundai. Sebagai ilustrasi (carscoops.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Untuk itu, pembuat mobil dan penyedia pengisian daya perlu mengembangkan protokol yang aman dan koneksi yang aman antara pengisi daya dan kendaraan," tutup Levy.

Dalam kasus yang terjadi baru-baru ini, peretas menonaktifkan stasiun pengisian daya di sepanjang jalan raya utama antara Moskow dan Sankt Petersburg di Rusia dan menampilkan gambar vulgar yang ditujukan kepada Presiden Rusia Vladimir Putin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI