Lampu Rem Motor Sering Mati? Ini Dia Beberapa Penyebabnya

Kamis, 21 Desember 2023 | 18:24 WIB
Lampu Rem Motor Sering Mati? Ini Dia Beberapa Penyebabnya
Ilustrasi Lampu Rem motor (Dok. Astra Motor Yogyakarta)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada motor, lampu rem biasanya masih menggunakan jenis bohlam sedangkan lampu depan sudah menggunakan jenis LED. Penggunaan bohlam memang dinilai tak seawet lampu LED.

4. Penggunaan bohlam lampu tak standar

Tak sedikit pemilik kendaraan melakukan modifikasi kelistrikan. Hal inilah yang menyebabkan bohlam lampu cepat putus akibat arus yang yang dibutuhkan tidak sesuai standar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI