- Sensor mobil yang memang sudah rusak sehingga tidak bisa mendeteksi area sekitar kendaraan dan mengeluarkan bunyi.
- Putusnya instalasi kabel sehingga sensor tidak bunyi. Sebelum mengganti sensor yang baru, cek terlebih dulu instalasi kabelnya.
- ECU atau Electronic control unit sensor rusak sehingga perlu diganti.
- Tegangan listrik terputus atau tak mengalir di tengah sirkuit.
- Buzzer speaker mati.
- Switch sensor terputus sehingga tidak bisa mengeluarkan bunyi.
- Fuse lampu tidak berfungsi. Bila fuse lampu tidak berfungsi disebabkan aliran listrik tidak tersuplai dengan baik dan membuat sensor tidak mampu mendeteksi area di bagian belakang mobil.
Demikian kisaran biaya perbaikan sensor parkir rusak dan penyebabnya.