Studi: Semakin Sedikit Orang yang Tertarik Membeli Mobil Listrik

Rabu, 10 April 2024 | 14:38 WIB
Studi: Semakin Sedikit Orang yang Tertarik Membeli Mobil Listrik
Mobil Listrik Hyper HT yang Rencananya akan Dibawa GAC Aion ke Indonesia. (Foto: GAC Motor)

Suara.com - Sebuah hasil studi di Amerika Serikat baru-baru ini mengungkap bahwa semakin sedikit orang yang tertarik untuk membeli mobil listrik di masa depan.

Berdasarkan data, Rabu (10/4/2024), menemukan bahwa kepemilikan kendaraan listrik di Amerika Serikat sebenarnya mengalami pertumbuhan dari 4 persen menjadi 7 persen antara Maret 2023 hingga Maret 2024.

Namun penelitian yang sama menemukan bahwa jumlah orang Amerika yang mengatakan bahwa mereka secara serius mempertimbangkan untuk membeli kendaraan listrik di masa depan telah menurun dari 12 persen menjadi sembilan persen.

Konsumsi Pertamax Naik 70,6 Persen di H-3 Idul Fitri

Sementara mereka yang mempertimbangkan untuk membeli kendaraan listrik turun dari 43 menjadi 35 persen.

Sedangkan yang paling mengkhawatirkan bahwa mereka yang tidak berniat membeli mobil listrik, truk, atau SUV di masa depan telah meningkat dari 41 menjadi 48 persen.

Dari hasil penelitian, pengemudi berusia 64 tahun ke bawah memiliki kemungkinan lebih besar untuk memiliki kendaraan listrik dibandingkan mereka yang berusia di atas 65 tahun.

Tekan Starter Motor Ternyata Tidak Disarankan Lebih dari 5 Detik, Ini Alasannya...

Pengemudi berusia di bawah 50 tahun lebih terbuka terhadap gagasan kepemilikan kendaraan listrik dibandingkan mereka yang lebih tua dari mereka.

Baca Juga: Digempur Mobil Listrik China di Berbagai Belahan Dunia, Tesla Tetap Dominan di Eropa

Mengingat tingginya harga kendaraan listrik dibandingkan mobil bertenaga pembakaran, dapat dimengerti bahwa orang Amerika yang berpenghasilan kurang dari $40k jauh lebih kecil kemungkinannya untuk memiliki kendaraan listrik atau mempertimbangkan untuk membelinya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI