7 Mobil Konsep di GIIAS 2024 yang Bikin Melongo

Muhammad Yunus Suara.Com
Selasa, 23 Juli 2024 | 15:25 WIB
7 Mobil Konsep di GIIAS 2024 yang Bikin Melongo
Mobil konsep elektrik Daihtsu Me:mo pada ajang GIIAS 2024 [Suara.com/ANTARA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pameran otomotif terbesar di Indonesia dan bahkan nomor dua di dunia setelah China Auto Show, yakni Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS)) kerap dimanfaatkan oleh berbagai pabrikan untuk memamerkan kendaraan masa depan mereka dengan balutan konsep.

Dalam pameran ini, terdapat beberapa pabrikan otomotif memajang kendaraan konsep mereka dengan tampilan yang futuristik seolah cerminan ekosistem kendaraan di masa mendatang.

1.Suzuki eVX

Suzuki tidak ingin tertinggal dalam era elektrifikasi yang saat ini sedang menjamur di Indonesia.

Pada ajang ini, Suzuki membawa kendaraan elektrik mereka melalui eVX.

Kendaraan konsep ini hadir dengan 4 wheel drive, sehingga dapat menerjang berbagai medan yang dilaluinya.

Kendaraan ini juga dibekali dengan dimensi panjang 4.300 mm, lebar 1.800 mm, dan tinggi 1.800 mm.

2.Lexus Electrified Sport Concept Desain

Jenama mewah dari Toyota, yakni Lexus memang kerap menghadirkan kendaraan dengan desain masa depan. Pada tahun ini, Lexus memajang Lexus Electrified Sport Concept Desain yang banyak mendapat perhatian dari para pengunjung GIIAS 2024.

Baca Juga: Punya Rp 15 M, Koleksi Mobil Dimyati Natakusumah Jadul Semua, Yakin Maju Pilkada Banten 2024?

Secara garis besar, mobil konsep dengan basis baterai ini terlihat mirip dengan apa yang dimiliki dengan supercar LFA besutan dari Lexus juga. Meski begitu, mobil konsep ini terlihat lebih modern berkat lekukan-lekukan yang dihadirkan untuk tubuh dari kendaraan itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI