Pengereman Motor yang Optimal: Tips Jitu untuk Berkendara Aman

Rabu, 14 Agustus 2024 | 20:16 WIB
Pengereman Motor yang Optimal: Tips Jitu untuk Berkendara Aman
Ilustrasi pengereman menggunakan engie brake (Dok. Astra Motor Yogyakarta)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Perhatikan Kondisi Jalan dan Lingkungan Sekitar

Kondisi jalan yang licin, berlubang, atau adanya genangan air dapat mempengaruhi kinerja rem. Selain itu, perhatikan juga kondisi lalu lintas dan cuaca sekitar. Sesuaikan kecepatan dan jarak aman sesuai dengan kondisi jalan.

5. Jaga Kondisi Fisik dan Motor

Kondisi fisik pengendara juga sangat berpengaruh pada kemampuan berkendara. Pastikan pemotor dalam kondisi fit dan tidak mengantuk saat berkendara. Selain itu, lakukan pengecekan rutin terhadap kondisi motor, terutama sistem pengereman dan ban.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI