5 Motor Bekas untuk Anak Sekolah dan Kuliah: Bensin Irit, Bagasi Besar, Harga Lebih Murah dari BeAT

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Senin, 09 Juni 2025 | 17:48 WIB
5 Motor Bekas untuk Anak Sekolah dan Kuliah: Bensin Irit, Bagasi Besar, Harga Lebih Murah dari BeAT
Yamaha Gear Hybrid. [Yamaha]

Suara.com - Berikut adalah 5 rekomendasi motor bekas untuk anak sekolah dan kuliah yang irit bensin, bagasinya besar, dan harganya terjangkau, bahkan lebih murah dibanding motor Honda BeAT.

Motor yang hemat bahan bakar dan memiliki bagasi besar menjadi pilihan utama bagi pelajar dan mahasiswa agar pengeluaran terkendali.

Namun, motor bekas dengan fitur tersebut sering sulit dicari, terutama jika kamu ingin mendapatkannya dengan harga lebih terjangkau daripada Honda BeAT.

Honda Beat memang banyak diminati karena harganya cenderung terjangkau.

Untuk BeAT keluaran 2014-2015, harga bekas mulai dari Rp7 jutaan, sementara tahun 2016-2019 dijual mulai Rp8 juta hingga Rp12 jutaan.

Harga Honda BeAT model terbaru tahun 2023-2025 bahkan bisa sampai Rp18 juta.

Namun, dengan budget yang sama atau lebih rendah, ada beberapa tipe motor bekas yang justru menawarkan keunggulan lebih dari BeAT, terutama dari segi efisiensi penggunaan BBM, kapasitas bagasi, dan harga yang ramah di kantong.

Inilah 5 rekomendasi motor bekas yang ideal untuk pelajar dan mahasiswa yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan budget-mu.

1. Yamaha Mio M3

Baca Juga: 4 Rekomendasi Motor Vario Bekas Murah di Bawah Rp10 Juta, Spek Masih Prima!

Ubahan warna baru Yamaha Mio M3
Ubahan warna baru Yamaha Mio M3

Yamaha Mio M3 dibekali mesin 125cc dengan teknologi Blue Core yang terkenal hemat bensin. Motor ini juga memiliki bagasi cukup luas, mampu menyimpan helm atau tas kecil dengan nyaman.

Harga motor bekas Mio M3 umumnya lebih terjangkau dibandingkan Honda BeAT model terbaru, menjadikannya pilihan yang ekonomis sekaligus praktis.

Kisaran harga bekasnya berkisar antara Rp4,3 juta hingga Rp9,8 juta, sesuai dengan tahun dan kondisi kendaraan.

2. Honda Vario 110

Honda Vario 110 eSP dengan penampilan baru yang lebih segar. (Dok AHM)
Honda Vario 110 eSP dengan penampilan baru yang lebih segar. (Dok AHM)

Honda Vario 110 versi lama menawarkan motor yang ringan dan sangat irit bensin dengan mesin 110cc. Bagasinya cukup luas untuk menyimpan barang sekolah sehari-hari.

Karena model lama, harga bekas Vario 110 lebih terjangkau dibanding Honda Beat terbaru, biasanya antara Rp 4 juta hingga Rp 10 juta, tergantung tipe dan kondisi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI